Sikap FSLDK (Forum Silaturahmi Lembaga Dakwah Kampus) perihal gejolak mesir
1. FSLDK menolak dengan tegas rezim diktator mubarak yang menzhalimi sebagian besar rakyat mesir 30 tahun.
2. Menolak campur tangan Amerika dalam pergantian pimpinan di Mesir karena wilayah tersebut adalah sepenuhnya rakyat Mesir.
3. Mengajak semua pihak (muslim maupun nonmuslim) untuk bersama dalam aksi akbar di Bundaran HI, Jakarta, 6 Februari 2011.
4. Mengajak seluruh rakyat dunia untuk melihat lebih rinci terkait campur tangan yahudi dalam indikasi ‘polisi berseragam sipil yang promubarak’ dengan menelaah kasus lapangan dengan seksama dan detil sesuai dengan fakta lapangan sebenarnya.
5. Mendesak pemerintah SBY untuk menentang segala bentuk ketidakadilan dan penindasan sesuai UUD ’45
Komisi Isu Nasional FSLDK
CP : 085669935027
0 komentar:
Post a Comment